Category Archives: Kesehatan

Bahaya Botol Plastik

Memang masyarakat kita punya kebiasaan mengisi ulang botol plastik. Alasannya, sayang membuang kemasan yang masih bagus. Padahal, tidak semua botol plastik boleh dipergunakan kembali. Bahaya kesehatan mengintai dari balik kemasan botol plastik yang diisi berulang-ulang. Mulai dari iritasi kulit, gangguan … Continue reading

Posted in Kesehatan | Comments Off on Bahaya Botol Plastik

Atasi Luka Bakar Dengan Madu

Manfaat madu bagi kesehatan memang tak diragukan lagi. Berbagai penyakit bisa diatasi dengan madu. Termasuk luka bakar. Madu disebut-sebut dapat menyembuhkan luka bakar lebih cepat dari obat yang lain. Luka bakar termasuk jenis luka yang parah dan sulit isembuhkan. belum … Continue reading

Posted in Kesehatan | Comments Off on Atasi Luka Bakar Dengan Madu

Menangis Itu "Baik Untuk Kesehatan"

Ketika kita dihadapi oleh berbagai masalah yang membuat kepala kita pusing, adalah wajar jika kita membutuhkan seseorang untuk berbagi. Selain bisa merasa lebih lega, mungkin saja ia bisa membantu kita memberikan solusi. Tetapi sering pula kita mengalami kesulitan mengungkapkannya, dan … Continue reading

Posted in Kesehatan | Comments Off on Menangis Itu "Baik Untuk Kesehatan"